ZINIUM

EMERALD

Zinium Emerald adalah produk favorit untuk penggunaan di kehidupan sehari – hari. Produk ini telah banyak mendukung kehidupan modern dan banyak ditemui salah satunya dalam produk pintu lipat, rangka atap, ducting, juga untuk bagian penutup belakang produk elektronik seperti kulkas, microwave, dsb.